BERITA & ARTIKEL > Berapa Takaran Garam Beryodium Yang Baik Untuk Tubuh Anda?

07 April 2020

Berapa Takaran Garam Beryodium Yang Baik Untuk Tubuh Anda?

Kita semua sudah paham, bahwa mengkonsumsi garam beryodium adalah kewajiban. Garam beryodium berguna bagi tubuh, baik tua, maupun muda, anak-anak, maupun dewasa, dan juga ibu hamil dan menyusui.

Namun apakah anda betul-betul tahu berapa takar garam beryodium yang dibutuhkan tubuh setiap harinya? Ya, mengkonsumsi garam beryodium pun juga ada takarannya. Berikut takaran yang dibutuhkan tubuh akan yodium melalui garam beryodium yang anda konsumsi:

  • Bayi: 90-120 mikrogram (mcg) yodium per hari.
  • Anak-anak: 120 mcg yodium per hari.
  • Remaja dan orang dewasa: 150 mcg yodium per hari.
  • Ibu hamil: 220 mcg yodium per hari,
  • Ibu menyusui: 250 mcg yodium per hari.

Garam beryodium memang baik untuk kesehatan. Jika kekurangan, dapat menimbulkan beberapa penyakin akan kekurangan zat yodium. Namun anda juga tidak boleh berlebihan mengkonsumsinya. Sesuatu yang berlebih tidak akan baik untuk kesehatan.

Berita & Artikel Lainnya

18 January, 2026

PT.Sumatraco Langgeng Makmur Fokus pada Pengembangan Produk Garam yang Kompetitif dan Berkelanjutan

www.garam.co.id.Surabaya,18 Januari 2026-PT.Sumatraco Langgeng Makmur, perusahaan nasional yang ...

17 January, 2026

Kualitas Teruji dan Operasional Profesional Menjadikan PT. Sumatraco Langgeng Makmur Pilihan Utama

www.garam.co.id.Surabaya,17 Januari 2026-PT. Sumatraco Langgeng Makmur, perusahaan nasional yang...

16 January, 2026

PT.Sumatraco Langgeng Makmur Mengoptimalkan Sistem Pengolahan Garam untuk Menjaga Kualitas Produk

www.garam.co.id.Surabaya,16 Januari 2026-PT.Sumatraco Langgeng Makmur, perusahaan yang bergerak d...