BERITA & ARTIKEL > Tambahkan Garam pada Makanan Pendamping ASI, Amankah?

07 November 2018

Tambahkan Garam pada Makanan Pendamping ASI, Amankah?

Penambahan garam pada makanan pendamping ASI sempat menjadi perdebatan. Garam meningkatkan risiko hipertensi pada bayi.

Semenjak anak berusia empat bulan, makanan yang diberikan sudah diperbolehkan ditambahkan bumbu. Tujuannya agar anak mempunyai preferensi rasa. Khazanah rasa yang dipunyai anak bisa ditingkatkan setelah enam tahun. Bukan hanya garam dan gula yang boleh diimbuhkan dalam makanan.

Namun, pemberian garam harus dibatasi. Jumlahnya tidak boleh lebih dari sejumput kecil jari. Meta menekankan, konsep utama MPASI pada anak harus memenuhi angka nutrisi bagi tubuh. MPASI terdiri 55 persen hingga 65 persen karbohidrat. Karbohidrat sendiri tidak wajib nasi. Mie dan pasta juga aman diberikan kepada anak. Alasan nasi menjadi pilihan saat MPASI karena nasi menjadi bahan pokok dominan di Indonesia.

Berita & Artikel Lainnya

16 January, 2026

PT.Sumatraco Langgeng Makmur Mengoptimalkan Sistem Pengolahan Garam untuk Menjaga Kualitas Produk

www.garam.co.id.Surabaya,16 Januari 2026-PT.Sumatraco Langgeng Makmur, perusahaan yang bergerak d...

15 January, 2026

PT. Sumatraco Langgeng Makmur Menyampaikan Komitmen Perusahaan dalam Penerapan Standar Mutu Pengolahan Garam

www.garam.co.id.Surabaya,15 Januari 2026-PT. Sumatraco Langgeng Makmur, perusahaan nasional yang...

14 January, 2026

PT.Sumatraco Langgeng Makmur Menjalankan Proses Produksi Garam Sesuai Ketentuan dan Regulasi yang Berlaku

www.garam.co.id.Surabaya,14 Januari 2026-PT.Sumatraco Langgeng Makmur, perusahaan yang bergerak ...